PEMBUKAAN BEASISWA PT. INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA TAHUN 2018/2019
Sebagai perwujudan rasa tanggung jawab sosial terhadap masyarakat khususnya di lingkungan pendidikan, bersama ini kami PT. Indocement Tunggal Prakarsa menawarkan kembali program beasiswa tanpa ikatan dinas periode 2018 – 2019 untuk 9 orang mahasiswa / i dengan persyaratan sebagai berikut :
· Program S1 : Status mahasiswa tingkat II atau semester 3 dengan IPK minimal 2,80
(diutamakan penerima beasiswa tahun 2017/2018)
· Program D3 : Status mahasiswa tingkat II atau semester 3 dengan IPK minimal 2,80
(diutamakan penerima beasiswa tahun 2017/2018)
· Formulir dan kelengkapan berkas yang dikumpulkan download disini
Batas akhir pengumpulan berkas:
Hari / Tanggal : Jum’at, 26 Oktober 2018
Pukul : 11.30 WIB
Tempat : Loket Beasiswa Gedung Andi Hakim Nasoetion Lantai 1 Kampus IPB Dramaga
Terima kasih.
Subdit Kesejahteraan Mahasiswa
Direktorat Kemahasiswaan IPB
Facebook : Beasiswa Ipb
Sms : 085778681752
Telpon : 0251-8624067
STUDENT FIRST,
trust, respect and responsibility
0 Response to "PEMBUKAAN BEASISWA PT. INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA TAHUN 2018/2019"
Post a Comment